Gubernur Rahmat Mirzani Tinjau Pasar Murah dan Salurkan Bantuan Sosial di Pringsewu

- Jurnalis

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SERAMBI LAMPUNG – Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal didampingi Ketua TP. PKK Provinsi Lampung, Purnama Wulansari membuka Pasar Murah dan menyalurkan sejumlah bantuan  dalam Kunjungan Kerja ke Kabupaten Pringsewu, Rabu (12/03/2015).

Gubernur Mirza berkesempatan meninjau langsung kegiatan Pasar murah yang digelar di Pasar Pringsewu. Dalam kesempatan tersebut, ia menyerahkan bantuan berupa paket sembako berisi 5 kg beras, 1 liter minyak goreng, 1 kg gula, dan 1 kg tepung. Tak hanya itu, bantuan lainnya juga disalurkan, yakni 500 kg telur, 75 ekor ayam, daging sapi, serta 50 kg cabai, bawang merah, dan bawang putih.

Baca Juga :  Doa Bersama di DPRD Lampung, Gubernur Ajak Masyarakat Jaga Persatuan dan Kondusivitas

Gubernur juga mengecek secara langsung ketersediaan bahan pokok dan harga serta berkesempatan berdialog bersama pedagang dan warga masyarakat.

Selain itu, dalam rangkaian kegiatan kunjungan kerjanya, Gubernur Rahmat Mirzani juga memberikan bantuan sosial di Desa Rejosari RT 04/RW 02 Pringsewu. Bantuan yang disalurkan meliputi 50 paket sembako, 2 unit kursi roda, 1 unit kruk, 1 unit tripod, serta 1 paket Usaha Ekonomi Produktif (UEP).

Baca Juga :  Serap Aspirasi Warga, Gubernur Mirza Perbaiki Jalan Provinsi Ruas Wates-Metro

Kegiatan ini mendapat sambutan positif dari masyarakat setempat yang mengapresiasi upaya pemerintah dalam meningkatkan infrastruktur dan kesejahteraan warga. (Dinas Kominfotik Provinsi Lampung).

Follow WhatsApp Channel serambilampung.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gubernur Lampung Silaturahmi ke Kediaman Ketua Karang Taruna Lampung Selatan
Ketua TP. PKK Provinsi Lampung Tekankan Sinergitas Organisasi Wanita Dukung Pembangunan Daerah
TN Way Kambas Perkuat Strategi Terpadu Tekan Konflik Gajah dan Manusia
Perdagangan Karbon Jadi Opsi Pendanaan Lingkungan di Lampung
Keuangan Daerah Fondasi Pembangunan, Gubernur Lampung Ingatkan ASN
Evaluasi Kemendagri, Lampung Masuk Kategori Fiskal Kuat, Realisasi Belanja APBD 2025 Melampaui Rata-Rata Nasional
Gubernur Mirza Dorong Kreator Muda Sebagai Agen Pelestari Budaya Melalui Karya Seni
Purnama Wulan Sari Ajak KICI Perkuat Sinergi Menuju Zero Stunting
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 23:08 WIB

Gubernur Lampung Silaturahmi ke Kediaman Ketua Karang Taruna Lampung Selatan

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:50 WIB

Ketua TP. PKK Provinsi Lampung Tekankan Sinergitas Organisasi Wanita Dukung Pembangunan Daerah

Senin, 19 Januari 2026 - 19:56 WIB

TN Way Kambas Perkuat Strategi Terpadu Tekan Konflik Gajah dan Manusia

Senin, 19 Januari 2026 - 19:51 WIB

Perdagangan Karbon Jadi Opsi Pendanaan Lingkungan di Lampung

Senin, 12 Januari 2026 - 13:12 WIB

Keuangan Daerah Fondasi Pembangunan, Gubernur Lampung Ingatkan ASN

Berita Terbaru

Lampung Utara

Optik B. Rizki, Solusi Kesehatan Mata Terjangkau di Kotabumi

Sabtu, 24 Jan 2026 - 15:39 WIB

Poto: Penampilan peserta di Kejuaraan karate Gubernur cap 2026 (dok KONI LAMPUNG).

Bandar Lampung

Ribuan Karateka Ramaikan Kejurprov Gubernur Cup V Lampung

Sabtu, 24 Jan 2026 - 11:17 WIB