Lulu ditunjuk Sebagai Plt Sekwan dan Lafran Plt Sekretaris DLH Lamsel

- Jurnalis

Senin, 10 Februari 2025 - 12:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Sekda Lampung Selatan Intji Indriati, serahkan SPPT kepada Lulu yang ditunjuk sebagai Plt Sekwan Lamsel. (Foto.Juwantoro)

Pj Sekda Lampung Selatan Intji Indriati, serahkan SPPT kepada Lulu yang ditunjuk sebagai Plt Sekwan Lamsel. (Foto.Juwantoro)

Serambi Lampung.Com – Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan menunjuk Lulu Tantri Elvandari sebagai Pelaksana tugas (Plt) Sekretaris DPRD dan Lafran Habibi sebagai Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Lamsel, Senin, 10 Februari 2025.

Penunjukan Lulu Tantri Elvandari berdasarkan Surat Perintah Pelaksana Tugas No.800.1.11.1/54/V.05/2025. Sementara, penujukan Lafran Habibi berdasarkan Surat Perintah Pelaksana Tugas No.800.1.11.1/V.05/2025.

Pj Sekda Lampung Selatan Intji Indriati, serahkan SPPT kepada Lafran Habibi yang ditunjuk sebagai Plt Sekretaris DLH Lamsel. (Foto.Juwantoro)

Untuk diketahui, Thomas Amirico yang semula menjabat Sekretaris DPRD Lampung Selatan telah pindah ke Pemprov Lampung dan telah dilantik menjadi Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung. Sedangkan, Solahuddin semula Sekretaris DLH Lamsel telah pensiun.

Baca Juga :  Wabup Lamsel Cek Fasum, Sapa Pedagang dan Keliling Ruangan Bagian

Penyerahan SPPT kedua Sekretaris tersebut dilakukan Pj Sekda Lampung Selatan Intji Indriati dan disaksikan Kepala Kepala Badan Kepegawaian dan Diklat (BKD) Lampung Selatan Tirta Saputra, Asisten Bidang Ekobang Setkab Lamsel Dulkahar dan Kepala DLH Lamsel Yudius.

Pj Sekda Lampung Selatan Intji Indriati, ketika menyerahakan SPPT kepada Lulu dan Lafran berpesan, semoga apa yang diamanatkan dapat dilaksanakan oleh keduanya dengan sebaik – baiknya.

Baca Juga :  Egi Lakukan Groundbreaking Ruas Jalan Simpang Tugu Radin Intan

“Saya pesan, semoga amanah yang diberikan dapat dijalankan dengan baik,”ujarnya.

Sementara itu, Kepala BKD Lampung Selatan Tirta Saputra, membenarkan hari ini (Senin, 10 Februari 2025,red) dilakukan penyerahkan SPPT Sekwan dan Sekretaris DLH Lamsel.

“Ya, hari ini penyerahanya. Kalau tadikan belum bisa disebutkan namanya. Karena, takut berubah lagi. Kalau sekarang sudah diserahkan SPPT -nya,”katanya. (MAN)

Follow WhatsApp Channel serambilampung.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Menko Pangan Zulkifli Hasan Siap Hadiri HUT PWI Lampung
493 JCH Siap Berangkat Ke Tanah Suci Mekah
Masyarakat Tanjung Sari Antusias Ikuti Penyuluhan Hukum Rusman Efendi Dan Sosialisasi Program Koperasi Merah Putih Bersama LPPM UIM Mandiri
13 KPM Pekon Padang Haluan Terima BLT Tahap I
Akibat Banjir, Tanaman Padi Alami Puso
Drs. H. Muhamad Darmawan, MM Terpilih Aklamasi Sebagai Ketua Pelti Lamsel
Sejumlah Karyawan PT.San Xiong Steel Berunjukrasa di Kantor Disnakertrans Lamsel
Teka-Teki Mundurnya Kadis Pertanian Lamsel Terjawab, Ini Pengakuan Bibit Purwanto
Berita ini 44 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 16:39 WIB

Menko Pangan Zulkifli Hasan Siap Hadiri HUT PWI Lampung

Senin, 28 April 2025 - 15:40 WIB

493 JCH Siap Berangkat Ke Tanah Suci Mekah

Minggu, 27 April 2025 - 08:30 WIB

Masyarakat Tanjung Sari Antusias Ikuti Penyuluhan Hukum Rusman Efendi Dan Sosialisasi Program Koperasi Merah Putih Bersama LPPM UIM Mandiri

Sabtu, 26 April 2025 - 09:33 WIB

13 KPM Pekon Padang Haluan Terima BLT Tahap I

Jumat, 25 April 2025 - 17:39 WIB

Akibat Banjir, Tanaman Padi Alami Puso

Berita Terbaru

Ketua PWI Lampung di diampungi sejumlah pengurus memberikan cindramta kepada Menko Pangan Zulkifli Hasan ( poto Ist).

Jakarta

Menko Pangan Zulkifli Hasan Siap Hadiri HUT PWI Lampung

Senin, 28 Apr 2025 - 16:39 WIB

Para JCH asal Lampung Selatan tengah mengikuti manasik haji beberapa waktu lalu. Foto.Diskominfo Lamsel

Lampung Selatan

493 JCH Siap Berangkat Ke Tanah Suci Mekah

Senin, 28 Apr 2025 - 15:40 WIB

Pesisir Barat

13 KPM Pekon Padang Haluan Terima BLT Tahap I

Sabtu, 26 Apr 2025 - 09:33 WIB

Tanaman padi alami puso. Foto. Ist

Lampung Selatan

Akibat Banjir, Tanaman Padi Alami Puso

Jumat, 25 Apr 2025 - 17:39 WIB