Plt.Direktur Bob Bazar, Kalianda Akan Benahi Internal Rumah Sakit

- Jurnalis

Sabtu, 10 Mei 2025 - 20:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Direktur Bob Bazar, Kalianda Reny Ayu Fatimah (Foto.Ist)

Plt Direktur Bob Bazar, Kalianda Reny Ayu Fatimah (Foto.Ist)

SERAMBI LAMPUNG – Pelaksana tugas (Plt) Direktur Bob Bazar, Kalianda akan lakukan pembenahan pada internal lebih dahulu.

Hal ini dilakukan agar pelayanan kesehatan di RSUD Bob Bazar, Kalianda lebih baik lagi dari sebelumnya.

“Saya lebih dulu akan fokus pada pembenahan internal RSUD Bob Bazar, Kalianda. Sehingga, pelayanan kesehatan kepada masyarakat terutama pasien yang berobat lebih baik lagi,”ujar Plt Direktur Bob Bazar, Kalianda.

Baca Juga :  493 JCH Siap Berangkat Ke Tanah Suci Mekah

Menurut dia, pembenahan di dalam RSUD Bob Bazar, Kalianda sangat penting. Hal ini agar pelayanan kesehatan di RSUD Bob Bazar, Kalianda semakin profesional.

Baca Juga :  Pembangunan Kabin MB Beach di Duga Tidak Memiliki Izin Usaha Pariwisata

“Apalagi, Bupati Lampung Selatan Radityo Egi Pratama berpesan agar RSUD Bob Bazar, Kalianda menjadi rumah sakit pemerintah yang baik. Maka, saya akan benahi internalnya dulu. Nanti, sambil berjalan yang lain juga akan dibenahi misalnya kebersihan,”katanya. (MAN)

Follow WhatsApp Channel serambilampung.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PT. SPI Tegaskan Tarif Parkir di Bakauheni Sudah Melalui Uji Tera
Zulkifli Anwar Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan
ASDP Diminta Evaluasi! Pengguna Protes Tarif Parkir Pelabuhan Eksekutif
Lembaga Perlindungan Konsumen Provinsi Lampung Gelar Diskusi Pencegahan Konflik Sengketa Tanah
Badan Anggaran DPRD Lamsel Pertanyakan Soal PPPK
M.Darmawan Ditujuk Sebagai Plt. kadis Pendidikan Lamsel
Disnakkeswan Lamsel Gelar Vaksinasi Gratis
Kasus DBD di Lamsel Terus Meningkat
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:44 WIB

PT. SPI Tegaskan Tarif Parkir di Bakauheni Sudah Melalui Uji Tera

Senin, 30 Juni 2025 - 14:56 WIB

Zulkifli Anwar Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan

Senin, 30 Juni 2025 - 08:13 WIB

ASDP Diminta Evaluasi! Pengguna Protes Tarif Parkir Pelabuhan Eksekutif

Rabu, 25 Juni 2025 - 16:28 WIB

Lembaga Perlindungan Konsumen Provinsi Lampung Gelar Diskusi Pencegahan Konflik Sengketa Tanah

Rabu, 25 Juni 2025 - 14:49 WIB

Badan Anggaran DPRD Lamsel Pertanyakan Soal PPPK

Berita Terbaru

Manager PT Indonesia Ferry Properti (PT IFPRO) Welly Hardianto tengah berbincang dengan Supervisi PT.SPI Asep Sujana, terkait parkir kendaraan di Mall Eksekutif Pelabuhan Bakauheni. (Foto. Zulian)

Lampung Selatan

PT. SPI Tegaskan Tarif Parkir di Bakauheni Sudah Melalui Uji Tera

Selasa, 1 Jul 2025 - 18:44 WIB

Pesisir Barat

Sebanyak 17 Personel Polres Pesisir Barat Naik Pangkat

Senin, 30 Jun 2025 - 17:12 WIB